Uji Publik Calon Anggota Panitia Seleksi Satuan Tugas Pencegahan Penanganan Kekerasan Seksual UNIKA Weetebula
Senin, 18 Desember 2023, Universitas Katolik Weetebula (UNIKA Weetebula) menggelar uji publik calon anggota panitia seleksi untuk Satuan Tugas Pencegahan Penanganan Kekerasan Seksual. Acara ini dilaksanakan secara virtual melalui platform…